Peringatan Hari Sumpah Pemuda: Maju Bersama Indonesia Raya

Pada hari ini, seluruh civitas hospitalia RSUP Dr. Tadjuddin Chalid Makassar memperingati Hari Sumpah Pemuda dengan menyelenggarakan upacara pagi yang dipimpin oleh Plh. Direktur Utama, Dr. dr. Eka Jusup Singka, M.SC.
Melalui pesan dari Menteri Pemuda dan Olahraga, Bapak Ario Bimo Nandito Ariotedjo mengajak seluruh masyarakat, "Mari jadikan momentum peringatan hari Sumpah Pemuda untuk bersama meningkatkan dan memajukan berbagai elemen pelayanan kepemudaan hingga mencapai kondisi Indonesia yang Raya, Indonesia yang Besar, Indonesia yang Sejahtera."
Komentar